Berikut ini adalah beberapa contoh proyek, pendampingan, dan kerja sama lainnya yang pernah dikerjakan oleh IKAMaT bersama dengan para mitra kerjanya, mulai dari tahun 2015 hingga sekarang.
1. Tahun 2015
- DKP Kabupaten Mimika, Papua
Pelatihan Penguatan Kearifan Lokal Masyarakat Pesisir Mimika. - KLHK
Gerakan Pantai Bersih dan Laut Lestari. - PT Freeport
Konsultan Mangrove PT Freeport. - Pemerintah Provinsi Jawa Tengah
Pengurus Kelompok Kerja Mangrove Daerah (KKMD) Jawa Tengah.
2. Tahun 2016
- PLN Tanjung Jati
Rehabilitasi Mangrove di Bayuran, Jepara. - Dinas Kehutanan Provinsi Jawa Tengah
Pelatihan Mangrove di Batang dan Pekalongan. - Pertamina EP ASSET 3 Tambun Field
Penelitian Mangrove di Bekasi. - PT Phapros
Pengembangan Maroon Mangrove Edu Park (Maroon MEP) Jilid I.
3. Tahun 2017
- Yayasan Social Conservation Indonesia (SCI)
Tenaga Ahli dalam Pengembangan Ekowisata Mangrove Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur. - Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Asmat
Trainer Batik dan Olahan Makanan Mangrove. - PT Freeport
Trainer Pelatihan Mangrove PT Freeport Indonesia, Papua. - Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan
Gerakan Bersih Pantai Kepulauan Karimunjawa.
4. Tahun 2018
- PT Phapros
Pengembangan Maroon MEP Jilid II. - Pertamina EP ASSET 3 Tambun Field
Pembuatan Ekowisata Mangrove di Bekasi. - LIPI
Ekspedisi Nusa Manggala.
5. Tahun 2019
- Pusat Penelitian Oseanografi – LIPI
Pengambilan Data Mangrove dalam Penyusunan Indeks Kesehatan Mangrove di Segara Anakan, Cilacap. - Yayasan Konservasi Alam Nusantara (YKAN)
Pemantauan Ekosistem Mangrove di Suaka Margasatwa Muara Angke. - Yayasan Konservasi Alam Nusantara (YKAN)
Pemantauan Ekosistem Mangrove di Kota Semarang.
6. Tahun 2020
- KEHATI – KMPHP Brebes
Perhitungan Estimasi Stok Karbon di Kawasan Mangrove di Desa Kaliwilingi, Kabupaten Brebes. - PT. Indonesia Power PLTU Jateng 2 Adipala OMU
Program Penanaman, Monitoring, dan Penyulaman 2.000 Bibit Mangrove di Cilacap, Jawa Tengah. - Inclusive Human Resource Indonesia (IHRI)
Program Penanaman, Monitoring, dan Penyulaman 900 Bibit Mangrove di SMC Jateng.
7. Tahun 2021
- CIFOR
Peningkatan Kapasitas Pemerintah Daerah dan Komunitas Lokal tentang Restorasi Mangrove. - FPIK UNDIP, LSP PRO BRIN
Pelatihan dan Sertifikasi Kompetensi Penilaian Kondisi Mangrove dan Padang Lamun LSP PRO BRIN.
8. Tahun 2022
- Benih Baik – Telkom Indonesia
Program Rehabilitasi dan Penyelamatan Kawasan Pesisir dengan Penanaman, Monitoring, dan Penyulaman 20.000 Bibit Mangrove di SMC Jateng. - JOB Pertamina – Medco E & P Tomori
Pelatihan Mangrove Tingkat Dasar. - PT Chandra Asri Petrochemical Tbk
Pemantauan Ekosistem Mangrove di Desa Citeureup, Kabupaten Pandeglang. - PT. PLN (Persero) Unit Induk Transmisi Jawa Bagian Tengah
Rehabilitasi Kawasan Pesisir Melalui Penanaman dan Penyulaman 5.000 Bibit Mangrove di Pantai Baros dan Pantai Samas, Bantul. - Benih Baik – PT Samudera Indonesia Tbk
Program Rehabilitasi dan Penyelamatan Kawasan Pesisir dengan Penanaman, Monitoring, dan Penyulaman 6.000 Bibit Mangrove di SMC Jateng. - PT PLN Pusat Manajemen Proyek (Pusmanpro) Semarang
Penanaman dan Pemantauan 500 Bibit Mangrove di SMC Jateng. - UNDIP – Kedaireka
Pengembangan dan Pembangunan Treking Mangrove di MECoK Ecopark, Teluk Awur, Jepara.
9. Tahun 2023
- PT Kalimantan Jawa Gas
Penanaman dan Pemantauan 2.575 Bibit Mangrove di SMC Jateng. - Jejak.in – Gojek
Penanaman dan Pemantauan 13.682 Bibit Mangrove di Pasar Banggi, Rembang. - Benih Baik – Grab Indonesia
Penanaman dan Pemantauan 11.000 Bibit Mangrove di SMC Jateng.